SHUT UP
Berhentilah bicara tentang kesuksesan masa lalu dan berkeluh kesah tentang masalahmu. Setiap manusia punya medan perangnya masing-masing. Jadilah pejuang tangguh dan berhenti mengasihani diri sendiri!
STAND UP
Berdirilah teguh yakin kita pasti berhasil.
LOOK UP
Lihatlah semua impian kita dalam imajinasi kita se-akan² semuanya telah terjadi.
REACH UP
Capailah lebih tinggi dari prestasi sebelumnya.
LIFT UP
Naikkan semua impian kita dalam doa dan ucapan syukur